Dikuti Manca Negara, Peserta Lembeh Strait Bitung Choir Festival Korsel Tiba di Bandara

    Dikuti Manca Negara, Peserta Lembeh Strait Bitung Choir Festival Korsel Tiba di Bandara
    Panitia sambut Peserta Choir Festival Korea Selatan tdi Bandara Samratulangi.

    BITUNG - Lembeh Strait Bitung Choir Festival yang menjadi rangkaian Festival Pesona Selat Lembeh (FPSL) akan digelar di Kota Bitung. 

    Menurut Juru Bicara Pemkot Bitung, Albert Sergius, Kegiatan ini mendatangkan anggota paduan suara dari manca negara maupun lokal. Peserta Lembeh Strait Bitung Choir Festival mulai berdatangan dan disambut panitia di Bandara Sam Ratulangi Kota Manado, Senin (02/10/2023).

    Salah satu peserta paduan suara yang tiba Kata Sergius adalah Jeju Ladies Choir dari Korea Selatan. " Peserta ini menjadi peserta pertama yang tiba di Kota Bitung dengan total anggota yang hadir sebanyak 26 orang peserta dan 1 orang juri." Jelas Sergius

    " Selain dari Korea Selatan, 3 Juri lainnya juga turut menyusul dalam kedatangan hari ini dari 3 negara yaitu Singapura, Malaysia dan Thailand." Sambung, " sambungnya. (***)

    bitung
    Abdul Halik Harun

    Abdul Halik Harun

    Artikel Sebelumnya

    Dandim, Letkol Arm Yoki Efriandi Pimpin...

    Artikel Berikutnya

    Wawali Bitung, Hengky Honandar Terima Penghargaan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Irjen TNI Buka Perlombaan Cyber Strike dan Cyber Awareness Forum
    DPR Setujui Herindra Jadi Kepala BIN, Perkuat Sinergi Intelijen dan Pertahanan
    Ungkap 149.400 Ekor BBL, Polda Lampung Selamatkan Kerugian Negara Rp37,3 M

    Tags